PENGARUH PEMBERIAN MS-222 (Tricaine methane sulphonate) TERHADAP KELULUSAN HIDUP IKAN MAS (Crypinus carpio) PADA PENGANGKUTAN SISTEM TERTUTUP SELAMA 10 JAM (Pangasius pangasius)

Hasibuan, Omar Feri Alexander (2020) PENGARUH PEMBERIAN MS-222 (Tricaine methane sulphonate) TERHADAP KELULUSAN HIDUP IKAN MAS (Crypinus carpio) PADA PENGANGKUTAN SISTEM TERTUTUP SELAMA 10 JAM (Pangasius pangasius). Skripsi thesis, UNIVERSITAS DHARMAWANGSA.

[img]
Preview
Text
COVER_18340033.pdf

Download (115kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK_18340033.pdf

Download (110kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR_18340033.pdf

Download (105kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI_18340033.pdf

Download (115kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I_18340033.pdf

Download (111kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II_18340033.pdf

Download (229kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III_18340033.pdf

Download (180kB) | Preview
[img] Text
BAB IV-V_18340033.pdf
Restricted to Registered users only

Download (519kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA_18340033.pdf

Download (114kB) | Preview

Abstract

Metode penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode eksperimen yaitu dengan mengadakan uji coba langsung berbagai perlakuan dosis MS-222 (tricaine methane sulphonate) terhadap kelangsunganhidup ikan mas selama pengangkutan. Rancangan penelitian yang digunakan yaitu Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan 3 ulangan Kontrol: Tanpa Pemberian Dosis, Perlakuan B: Dosis 0,01g/L, Perlakuan C: Dosis 0,05g/L, dan Perlakuan D: Dosis 0,10g/L masing masing perlakuan 10 ekor ikan mas. Pengaruh pemberian MS-222 (Tricaine methane sulphonte) terhadap benih ikan mas (Cyprinus carpio) pada pengangkutan selama 10 jam memberikan hasil kelulusan hidup pada perlakuan B dengan dosis 0,01g/L tertinggi dengan rata-rata 100%, Hasil dari analisi ragam menunjukan berpengaruh sangat nyata terhadap kelulusan hidup benih ikan mas. Pengamatan Suhu awal penelitan mengalami kenaikan dari pengamatan suhu di akhir yaitu perlakuan A 25,70C menjadi 300C, Perlakuan B 260C menjadi 310C, Pelakuan C 27,30C menjadi 330C, dan Perlakuan D 270C menjadi 320C. Pengamatan pH awal penelitan mengalami penurunan diakhir penelitan yaitu Perlakuan A,C, dan D 7,3 menjadi 7, sedangakan Perlakuan B diawal dan diakhir pengamatan sama 7,3. Pengamatan oksigen terlarut (DO) awal penelitan mengalami penurunan diakhir penelitian yaitu perlakuan A 4,6mg/L menjadi 3,3mg/L, perlakuan B 4,6mg/L menjadi 3,2mg/L, perlakuan C 4,2mg/L menjadi 3,3mg/L, dan perlakuan D 4,1mg/L menjadi 3,2mg/L.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kelulusan Hidup, Pengangkutan sistem tertutup, Ikan mas
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions: Fakultas Perikanan > S1-Akuakultur
Depositing User: deri derii siregar
Date Deposited: 23 Apr 2020 09:34
Last Modified: 23 Apr 2020 09:34
URI: http://repository.dharmawangsa.ac.id/id/eprint/418

Actions (login required)

View Item View Item