Mengenal Ulama Asal Aceh di Medan Sumatera Utara

Thaib, M. Hasballah and Hasballah Thaib, Zamakhsyari (2022) Mengenal Ulama Asal Aceh di Medan Sumatera Utara. PUSDIKRA, MEDAN. ISBN 9786235487205

[img] Text
BUKU M3NGENAL ULAMA ASAL ACEH DI MEDAN SUMUT.pdf

Download (2MB)

Abstract

Fakta menunjukan bahwa keyajaan islam dimasa lalu tidak terlepas dari peran para ulama yang mendapat gelar Waratsatul Anbiya (pewaris para nabi). Peran ulama dalam bidang dakwah dan pendidikan tidak dapat dilupakan, hanya kadang-kadang tidak diabadikan dalam bentuk tulisan dan karya monumental. Dari itu merupakan tangan generasi sesudahnya mengkaji kembali dan mengabadikannya guna dijadikan pedoman dan pendorong semangat untuk mengikuti dan meneladani demi jejak mereka. Di Sumatera Utara pernah lahir ulama-ulama ahlus Sunnah Wal Jamaah dan Kharismatik yang dikenal bukan saja di Sumatera Utara dan Indonesia tapi dimanca negara. Dibuku yang kecil ini akan diperkenalkan beberapa ulama Aceh yang berkiprah di Medan, Sumatera Utara sebagaian mereka ada yang telah melaksanakan visi misinya dan sebagian lagi ada yang menunggu- nunggu masa panggilan. Hal yang menarik mereka adalah dari kelompok Muhajirin Aceh, Tapi Mereka mampu berperan sebagai saudara Anshar yang merupakan putra daerah Sumatera Utara. Sebagian mereka berprofesi sebagai pengajar/ guru besar di University dan sebagaian lagi sebagai pengelola pesantren (lembaga pendidikan berasrama) dan sisanya muballigh yang membumikan ajaran islam yang disampaikan dan ditinggalkan Muhammad Rasullah. Keahlian dari sebagian ulama-ulama asal Aceh ini dapat dilihat dari karya Ilmiyah yang sempat dicatat da nada yang memilih dalam bentuk diktat dan pengakuan masyarakat. Kendati pun sebagian dari ulama-ulama asal Aceh ini berasal dari Dayah Tradisional di Aceh, Namun mereka mampu menyesuaikan pemikiran mereka dengan perkembangan zaman dan tempat mereka berdakwah

Item Type: Book
Subjects: A General Works > AZ History of Scholarship The Humanities
B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education
Divisions: Fakultas Agama Islam > S1-Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Dr. Zamakhsyari Bin Hasballah Thaib
Date Deposited: 06 Jan 2023 08:37
Last Modified: 06 Jan 2023 08:37
URI: http://repository.dharmawangsa.ac.id/id/eprint/667

Actions (login required)

View Item View Item