PANDANGAN MASYARAKAT KOTA MEDAN KECAMATAN MEDAN LABUHAN TERHADAP KINERJA KEPOLISIAN LALU LINTAS DI KOTA MEDAN KECAMATAN MEDAN LABUHAN SESUAI DENGAN PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 80 TAHUN 2012

Pratama, Muhammad Dimas Wanda (2019) PANDANGAN MASYARAKAT KOTA MEDAN KECAMATAN MEDAN LABUHAN TERHADAP KINERJA KEPOLISIAN LALU LINTAS DI KOTA MEDAN KECAMATAN MEDAN LABUHAN SESUAI DENGAN PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 80 TAHUN 2012. Skripsi thesis, UNIVERSITAS DHARMAWANGSA.

[img]
Preview
Text
COVER_15110063.pdf

Download (306kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK_15110063.pdf

Download (298kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR_15110063.pdf

Download (409kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI_15110063.pdf

Download (306kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I_15110063.pdf

Download (421kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II_15110063.pdf

Download (549kB) | Preview
[img] Text
BAB III_15110063.pdf
Restricted to Registered users only

Download (874kB)
[img] Text
BAB IV_15110063.pdf
Restricted to Registered users only

Download (300kB)

Abstract

Polisi lalu lintas merupakan sebuah elemen yang tak bisa dipisahkan dalam dunia Lalu Lintas khususnya di Indonesia. Sebagai pengayom bagi masyarakat dan juga pengatur perlalu-lintasan di Indonesia, sudah menjadi kewajiban mereka untuk menanggulangi segala macam masalah yang terjadi dalam lalu lintas. Permasalahan yang diangkat dalam skripsi ini adalah hubungan antara upaya dan kinerja kepolisian lalu lintas Kota Medan Kecamatan Medan Labuhan dalam mengatur lalu lintas dengan pandangan masyarakat Kota Medan Kecamatan Medan Labuhan terhadap kinerja mereka. Untuk melihat apakah kinerja pihak kepolisian sudah sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 80 Tahun 2012 Tentang Tata Cara Pemeriksaan Kendaraan Bermotor di Jalan dan Penindakan Pelanggaran Lalu Lintas dan Angkutan Jalan. Di mana peraturan tersebut mengatur tata cara pemeriksaan kendaraan bermotor dan penindakan pelanggaran lalu lintas dan angkutan jalan. Agar tidak terjadi praktik tilang liar dan menciptakan lingkungan berkendara yang kondusif, alangkah baiknya jika pihak kepolisian khususnya para petinggi jabatan dari pihak kepolisian selalu mengawasi tindakan dari para rekan dan bawahan agar tidak mencoreng wajah daripada kepolisian agar rakyat dapat lebih percaya dan hormat terhadap profesi polisi, khususnya korps lalu lintas. Selain itu pemerintah juga harus lebih aktif dalam melakukan penyuluhan hukum khususnya hukum dalam berlalu lintas agar masyarakat dapat lebih memahami dan mengurangi angka pelanggaran lalu lintas.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pengendara, Pelanggaran, Lalu Lintas, Kinerja Kepolisian Lalu Lintas, Kendaraan, Angkutan Jalan
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > S1-Hukum
Depositing User: deri derii siregar
Date Deposited: 22 Mar 2020 10:48
Last Modified: 21 Apr 2020 05:02
URI: http://repository.dharmawangsa.ac.id/id/eprint/119

Actions (login required)

View Item View Item