ANALISIS REKRUTMEN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BANK BUKOPIN CABANG UTAMA MEDAN

Nasution, Nurdiana (2019) ANALISIS REKRUTMEN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BANK BUKOPIN CABANG UTAMA MEDAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS DHARMAWANGSA.

[img]
Preview
Text
COVER_15510376.pdf

Download (162kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK_15510376.pdf

Download (90kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR_15510376.pdf

Download (83kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI_15510376.pdf

Download (111kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I_15510376.pdf

Download (93kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II_15510376.pdf

Download (186kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III_15510376.pdf

Download (187kB) | Preview
[img] Text
BAB IV-V_15510376.pdf
Restricted to Registered users only

Download (567kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA_15510376.pdf

Download (81kB) | Preview

Abstract

Rekrutmen dan pengembangan sumber daya manusia dalam proses menemukan dan menarik pelamar yang mampu untuk dipekerjakan. Proses ini dimulai ketika calon pelamar dicari dan berakhir dengan sejumlah lamaran masuk. Peran rekrutmen adalah menemukan sejumlah pelamar baru yang segera dapat ditarik bekerja ketika organisasi memerlukannya. Tujuan penelitian yaitu untuk untuk mengetahui mengetahui pengaruh rekrutmen dan pengembangan sumber daya manusia terhadap kinerja karyawan pada PT. Bank Bukopin Cabang Utama Medan. Penelitian ini menggunakan analisis uji Regresi Linear Beranda, uji determinasi, uji F dan uji t, dengan bantuan alat uji SPSS versi 22.00. Hasil perhitungan dengan uji t mengenai pengaruh antara rekrutmen terhadap kinerja karyawan pada PT. Bank Bukopin Cabang Utama Medan diketahui bahwa thitung < ttabel yaitu 2,153 > 1,69236, yang artinya variabel rekrutmen memiliki pengaruh secara parsial terhadap variabel kinerja karyawan pada PT. Bank Bukopin Cabang Utama Medan. Selain itu hasil perhitungan dengan uji t mengenai pengaruh antara pengembangan SDM terhadap kinerja karyawan pada PT. Bank Bukopin Cabang Utama Medan diketahui bahwa thitung > ttabel yaitu 3,011 > 1,69236, yang artinya variabel pengembangan SDM berpengaruh signifikan secara parsial terhadap kinerja karyawan pada PT. Bank Bukopin Cabang Utama Medan. Selanjutnya hasil perhitungan dengan uji F mengenai pengaruh antara rekrutmen dan pengembangan SDM terhadap kinerja karyawan pada PT. Bank Bukopin Cabang Utama Medan diketahui bahwa nilai Fhitung > Ftable (67.412 > 3,29) yang artinya ada pengaruh rekrutmen dan pengembangan SDM secara simultan terhadap kinerja karyawan pada PT. Bank Bukopin Cabang Utama Medan Adapun saran dalam penelitian ini yaitu perusahaan hendaknya dapat meningkatkan pengembangan SDM kepada seluruh karyawan sehingga dapat memberikan kontribusi terhadap peningkatan kinerja karyawan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Rekrutmen, Pengembangan SDM dan Kinerja Karyawan.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > S1-Manajemen
Depositing User: deri derii siregar
Date Deposited: 26 Mar 2020 03:04
Last Modified: 26 Apr 2020 06:05
URI: http://repository.dharmawangsa.ac.id/id/eprint/279

Actions (login required)

View Item View Item